8 Maret 2016

Teknik Modern Cara Budidaya Cacing Sutra Dengan Nampan

Cara budidaya cacing sutra dengan nampan mungkin bukanlah hal yang baru untuk diketahui oleh masyarakat yang menyukai ikan. Komposisi yang ada di dalam cacing sutra ini sangat cocok digunakan sebagai pakan ikan. Tidak hanya ikan yang dapat dikonsumsi seperti biasa tetapi juga sangat cocok digunakan untuk ikan hias. Ukuran cacing ini cukup kecil yang memiliki kemiripan dengan helai rambut. Panjang tubuhnya hanya sekitar 1 hingga 3 sentimeter.

cara budidaya cacing sutra dengan nampan,cara budidaya cacing sutra sederhana,cara budidaya cacing sutra di akuarium,cara budidaya cacing sutra dikolam terpal,
Baca juga: Bagaimana Cara Budidaya Cengkeh?

Syarat hidup cacing sutra dapat ditentukan dari kondisi air yang mengandung lumpur. Bahkan tingkat kedalamannya cukup pendek, yaitu 0 hingga 4 sentimeter. Itulah sebabnya cara budidaya cacing sutra dengan nampan merupakan alternatif terbaik untuk membudidayakan cacing ini. Air yang digunakan juga harus sesuai dengan lingkungan hidup cacing sutra agar tidak mati. Yang terpenting jumlah air yang digunakan tidak terlalu banyak mengingat ukuran cacing ini sangat kecil.

Cara budidaya cacing sutra dengan nampan tentunya sangat cocok dikembangkan, terlebih lagi dengan maraknya para penjual ikan hias. Walaupun mudah didapatkan, tentu saja akan lebih menguntungkan jika Anda melakukan budidaya cacing sutra agar nantinya akan mengurangi pengeluaran. Perkembangbiakan cacing sutra melalui telur dengan cara eksternal. Oleh sebab itu sebelum Anda melakukan budidaya cacing sutra agar memahami terlebih dahulu hal-hal tentang cacing sutra.

cara budidaya cacing sutra dengan nampan,cara budidaya cacing sutra sederhana,cara budidaya cacing sutra di akuarium,cara budidaya cacing sutra dikolam terpal,

Cara budidaya cacing sutra dengan nampan yang pertama dilakukan adalah mempersiapkan bibit cacing sutra. Anda dapat membeli di toko ikan hias atau dapat mencari di alam bebas. Namun Anda harus melakukan karantina terlebih dahulu pada cacing sutra yang di dapat di alam bebas karena takut mengandung bakteri. Anda cukup mengaliri cacing dengan air bersih yang mengandung oksigen yang bertujuan untuk menjaga kesehatan cacing.

Cara budidaya cacing sutra dengan nampan selanjutnya adalah membuat media tumbuh cacing sutra. Anda dapat menggunakan sistem yang menggunakan metode pengolahan dan penggunaan air yang dipakai dalam proses budidaya cacing sutra. Pergantian air baru dapat dilakukan ketika air mengalami proses penyusutan yang biasanya terjadi karena adanya proses penguapan.

cara budidaya cacing sutra dengan nampan,cara budidaya cacing sutra sederhana,cara budidaya cacing sutra di akuarium,cara budidaya cacing sutra dikolam terpal,

Keuntungan budidaya cacing sutra ini memiliki beberapa keuntungan. Tidak mengherankan jika cara budidaya cacing sutra dengan nampan merupakan salah satu solusi terbaik. Keuntungannya adalah lebih hemat dalam penggunaan air. Belum lagi akan menghemat probiotik serta obat-obatan yang lain di dalam media tumbuh. Dan yang terpenting adalah tidak membutuhkan lahan yang luas. 

Cara budidaya cacing sutra dengan nampan memang sangat menghemat tempat karena hanya perlu menggunakan rak yang cukup kokoh dan tidak gampang rapuh serta menggunakan media nampan. Nampan sendiri tentunya mudah sekali didapatkan. Harganya juga dapat dikatakan sangat murah. Namun, Anda juga harus memperhatikan kualitas dari nampan tersebut agar tidak mudah pecah. 

Cara budidaya cacing sutra dengan nampan memerlukan waktu 50 hingga 57 hari dari proses pembibitan hingga panen. Cara membudidayakan cacing sutra memang sangatlah mudah dilakukan. Namun yang terpenting adalah tidak menggunakan rak yang rapuh karena jika roboh akan mengakibatkan kegagalan panen. Cara membudidayakan cacing sutra ini juga dapat Anda lakukan di dalam rumah Anda karena sangat menghemat tempat dan aman.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Teknik Modern Cara Budidaya Cacing Sutra Dengan Nampan